April 20, 2009 Oleh Heryan Tony 15

Winamp v1.15 untuk Ponsel Symbian 60

Aplikasi pemutar mp3 selain di Windows di ponsel Symbian pun juga disediakan dengan kemampuan dapat memutar berbagai file audio di HP Anda. Selain berbagai aplikasi lain yang mungkin sudah tidak asing lagi bagi Anda, salah satunya adalah Ultra MP3. Winamp v1.15-Modded OGG Play v1.72 juga tidak kalah menariknya dan layak untuk dicoba. Winamp ini ditujukan untuk pengguna ponsel Symbian S60 2nd Edition.

MP3 Player satu ini dapat memutar berbagai format audio, seperti: MP3, OGG, OGA, FLAC, WMA, MP4, M4A, AAC, WAV, AMR, MID. Selain itu mendukung M3U playlist. Berikut ini adalah berbagai kemampuan yang dimilikinya:

  • The analyzer (only for OGG).
  • Codecs OGG and WMA (including system).
  • Skins: Classic, Modern and Bento.
  • An alarm clock.
  • Possibility of a choice of codecs.
  • Possibility of change of properties of reproduction.
  • Possibility of change of command keys.
  • Scanning of all memory or separate folder Snd.
  • The patch for OggPlay from Jampel correcting various errors is installed.

Cara Installasi:

Lakukan installasi seperti biasa, setelah proses install selesai. Letakkan file Winamp.rsc di tempat Anda menginstall, apakah di memori handphone (drive C:) atau di kartu memori (drive E:) cari folder System/Apps/Winamp, gantikan file Winamp.rsc sebelumnya dengan yang baru Anda kopikan tadi. Tujuannya agar tampilan muka Winamp di ponsel Anda menjadi bahasa Inggris.

Selamat mencoba, semoga bermanfaat!

Download Winamp for Symbian